Top Page List

Popular Posts

Page Views

Ponsel Gelang, Layarnya di Kulit Lengan

Ponsel Gelang, Layarnya di Kulit Lengan
kotabontang.net - Ponsel Gelang, Layarnya di Kulit Lengan/ Saat ini , teknologi semakin intim dengan pengguna. Semakin hari, perangkat ponsel semakin ringkas dan praktis untuk dibawa kemana-mana. Nah, bagaimana jika ada ponsel berbentuk gelang?

Sebuah perusahaan teknologi mengembangkan gelang ponsel The Cicret. Gelang yang luar biasa ini akan menggunakan kulit Anda sebagai kanvas di mana gambar dapat diproyeksikan, seperti dilansir singaporeseen.stomp.com.

Untuk mengaktifkan gelang ini, anda cukup menggerakkan pergelangan anda, seperti menggetarkan pergelangan tangan.

Bagaimana dengan layarnya? Untuk layar, kulit lengan anda akan jadi medianya. Ya, sebagai media layar sentuh. Yang memungkinkan Anda untuk melakukan panggilan telepon, bermain game, melihat peta, dan lain-lain.

Gelang The Cicret ini, sebenarnya belum resmi diluncurkan. Jadi menurut situs resmi Cicret, jadi jangan percaya jika ada situs web yang mengaku menjualnya saat ini .

Nah, coba lihat video di bawah ini untuk melihat semua hal keren pada gelang ponsel Cicret ini. Apakah Anda mau membelinya?



Top